Di penghujung tahun 2017 ini, Kelompok Usaha Saraswanti kembali mengadakan Rapat Evaluasi Kinerja 2016 & Rencana Kerja 2017. Kegiatan rutin ini biasa diadakan di awal dan pertengahan tahun, sebagai media untuk perencanaan, monitoring seta evaluasi setiap aktivitas Kelompok Usaha Saraswanti. Saat ini Kelompok Usaha Saraswanti terus melakukan pengembangan bisnis di sektor perkebunan, laboratorium, properti, serta beberapa unit usaha lainnya. Saat ini, Kelompok Usaha Saraswanti telah memiliki 27 anak perusahaan yang terbagi dalam lima divisi usaha.
Recent Posts
- Laba SAMF Melonjak 45,20% pada 2021 April 21, 2022
- SAMF dan Champa Tandatangani Kontrak Kerja Sama Persediaan Bahan Baku December 15, 2021
- Kolaborasi SAMF dan SIG Dukung Laboratorium Pengembangan Pupuk December 1, 2021
- SAMF dan REXLINE Teken Kontrak Bangun Peningkatan Kapasitas Pabrik November 24, 2021
- Saraswanti Anugerah Makmur Bagikan Dividen Rp17,42 Per Saham November 16, 2021
- Permintaan Pupuk Melonjak, SAMF Realisasi Peningkatan Kapasitas Menjadi 700.000 Ton November 16, 2021
- SAMF Optimis Capai Target Penjualan Rp1,8 Triliun October 28, 2021
- Penyerahan Bantuan Ambulan PT Saraswanti Anugerah Makmur Tbk – Medan August 18, 2021
- Penyerahan Bantuan Masker Kepada Universitas Jember June 30, 2021
- Peringatan HUT PT SAM Ke 23 June 18, 2021
